*Voucher tidak berlaku pada metode pembayaran kredivo
Deskripsi produk Esme Sureface Liquid Foundation Spf20/Pa++ Light Ivory 30G
Anti Aging foundation ringan dengan kandungan antioksidan dan moisturizer untuk melembapkan kulit, serta mengandung SPF 20/ PA ++ sehingga melindungi kulit dari paparan sinar UV
Berbahan dasar air sehingga tidak berminyak & lengket pada kulit, tidak mengkilap, matte look.
Untuk semua jenis kulit
Warna : Light Ivory
Kemasan : Botol 30g
- ProVitamin B5 & Tocopheryl acetate, sebagai antioksidan.
- Aloe vera sebagai pelembap
- SPF 20, PA ++ untuk menjaga kulit dari paparan sinar UV.